Autorun biasanya akan bekerja pada saat driver tambahan di koneksikan ke komputer kita seperti flashdisk, CD atau DVD dan driver lainnya. Autorun yang di bawa biasanya mengandung virus hal ini akan sangat berbahaya karena komputer kita akan tertular virus tersebut.
Download : Autorun Eater v2.5
Untuk mengatasinya anda dapat menggunakan software Autorun Eater v2.5. Software ini akan bekerja apa bila ada flashdisk atau driver lainnya yang di hubungkan ke komputer. Software ini akan bekerja dan mendeteksi apakan driver yang terhubung mengandung autorun atau tidak.
Jika komputer kamu ingin aman Jangan ragu untuk menghapusnya.
0 Komentar untuk "Hapus autorun pembawa virus pada flasdisk"