Printer merupakan bagian penting dalam kehidupan sehari hari kita.Apa lagi jika kita bekerja di lingkungan sekolah,perkantoran dan warnet.biasanya dalam lingkungan itu pasti ada urusan tulis menulis dan tugas. Jika anda memiliki beberapa komputer sementara Printer yang ada cuma 1 maka anda bisa saja melakukan print dari komputer lain,dengan cara di sharing.
Untuk melakukan Sharing komputer kamu harus terhubung dalam satu workgroup yang sama.
Untuk melakukan Sharing komputer kamu harus terhubung dalam satu workgroup yang sama.
- Pertama buka Control panel cari printer and faxes biasanya di menu start juga ada.
- Di jendela printer and faxes Klik kanan pada printer yang akan di share dan pilih sharing
- Beri tanda pada share this printer dan pilih apply kemudian ok atau bisa juga langsung ok
- Jika printer sudah dalam keadaan di sharing maka akan ada tanda seperti gambar di bawah
0 Komentar untuk "Cara Sharing printer"