Membuat tombol download - KOMPUTER TAZKIA VIANA PUTRI

Membuat tombol download

Sebenarnya saya sudah mencari tutorial ini sejak lama namun karena salah masukin keyword jadi gak keemu ketemu deh.oke mungkin ada juga yang mau membuat tombul download tanpa harus membuat gambar terlebih dahulu biar gak susah susah upload dan nambah berat loding halaman blog kita.
berikut contoh tombol downloadnya


kode htmlnya seperti ini
<a href="url yang di tuju"><button>Download></button>

ganti url yang di tuju dengan url kamu
oh ya biar setiap orang klik download, pindah ke halaman baru tambahkan kode target="_blank" setelah kode <a dan sebelum href
jadi urutannya menjadi seperti ini
<a  href="url yang di tuju target="_blank"><button>Download</button>

sekarang yang make warna kaya gini

kode htmlnya kaya gini
<a href="url yang di tuju target="_blank"><button style="background-color: red;">Download</button>
kode yang berwarna biru dapat kamu ubah sesuai kebutuhan oke selamat mencoba
0 Komentar untuk "Membuat tombol download"

Back To Top